Kompartemen Publikasi dan Dokumentasi


I.                    PROGRAM KERJA KOMPARTEMEN PUBLIKASI DAN DOKUMENTASI

1.      E-Bulletin

a)      Waktu pelaksanaan                    :

        Terbit satu bulan sekali setiap tanggal 15

b)      Tujuan                                        :
    
            Memberikan informasi terbaru mengenai akuntansi ataupun ekonomi secara global, serta informasi mengenai program kerja dan kegiatan-kegiatan Himpunan Mahasiswa Akuntansi S1 (HIMASI) STIE EKUITAS yang sudah terlaksana.


2.      Social Media (Blog, Facebook, Official Line, Instagram)

a)      Waktu pelaksanaan     :

        Tentative

b)      Tujuan                         :

1)  Blog Memberikan informasi yang bermanfaat bagi Mahasiswa/i Program Studi Akuntansi S1 STIE EKUITAS 
2) Facebook, Official Line, Instagtam: Memberikan informasi terbaru mengenai akuntansi ataupun ekonomi secara global, serta informasi mengenai program kerja dan kegiatan-kegiatan Himpunan Mahasiswa Akuntansi S1 (HIMASI) STIE EKUITAS yang belum terlaksana ataupun yang sudah terlaksana.

3.      Booklet

a)      Waktu pelaksanaan     :

          Terbit pada akhir Periode

b)      Tujuan                         :

Program kerja ini bertujuan untuk mempermudah menghubungi demisioner dan alumni saat dibutuhkan serta booklet ini dijadikan sebagai kenang-kenangan antara pengurus Himpunan Mahasiswa Akuntansi S1 (HIMASI) STIE EKUITAS yang melanjutkan ke periode selanjutnya dan pengurus Himpunan Mahasiswa Akuntansi S1 (HIMASI) STIE EKUITAS yang sudah  menjabat 2 periode.


II.                 KEGIATAN KOMPARTEMEN PUBLIKASI DAN DOKUMENTASI

1.      Accounting Voice (AV)

a)      Waktu pelaksanaan     :

        Dua  bulan sekali setiap tanggal 18

b)      Tujuan                         :

            Sebagai wadah penyalur aspirasi bagi Mahasiswa/i Program Studi Akuntansi S1 STIE EKUITAS mengenai kinerja pengurus, program kerja maupun kegiatan yang diselenggarakan oleh Himpunan Mahasiswa Akuntansi S1 (HIMASI) STIE EKUITAS dan Program Studi S1 Akuntansi serta Kampus STIE EKUITAS.

2.      Poster Competition

a)      Waktu pelaksanaan     :



b)      Tujuan                         :

1) Mengembangkan dan meningkatkan bakat desain, kemampuan dan kreativitas Mahasiswa/i Program Studi Akuntansi S1 STIE EKUITAS.  
2) Memfasilitasi seluruh Mahasiswa/i Program Studi Akuntansi S1 STIE EKUITAS untuk belajar mengenai desain